Serunya Berwisata Di Bunaken 2 Hari – Halo teman teman bertemu saya lagi yang akan membahas hal yang berbeda dari sebelumnya yaitu, Serunya Paket Wisata Trip Bunaken 2 Hari sebelum itu kita cari tahu dulu Tentang Bunaken.
Paket Wisata Bunaken 2 Hari 1 Malam yang begitu indah ini, Akan menawarkan sesuatu momen yang singkat namun tidak akan bisa terlupakan dan juga terukir di dalam hati oleh para Wisatawan, yang datang berkunjung ke Pulau Bunaken ini.
Bunaken merupakan salah satu Kabupaten Kepulauan yang terletak di ujung teluk Pantai Kota Manado provinsi sulawesi utara, Indonesia. Dan menawarkan beberapa keindahan laut dan juga daratan yang di mana keduanya memiliki keindahannya masing masing.
Serunya Berwisata Di Bunaken 2 Hari
Harus Andaketahui ketika Anda berlibur di Bunaken Anda akan pasti selalu di suguhkan dengan pemandangan yang sangat begitu indah dan juga keanekaragaman hayati bawah laut yang bisa terlihat dari permukaan air.
Ketika Anda berlibur di Bunaken hal pertama yang akan Anda rasakan dan juga nikmati adalah nuansa alamnnya yang begitu menenangkan. Dan juga membuat pikiran menjadi tentang sebagai bentuk untuk memulihkan psikologis.
Hal kedua yang akan di rasakan yaitu kebetahan dalam menginjakan kaki di Bunaken. Ketika Anda berlibur pasti Anda tidak ingin pulang dan ingin tinggal di sini selamannya sehingga hal itu lumayan mustahil.
Ketika Anda akan mendapatkan momen yang sangat berharga untuk setiap detik waktu yang Anda habiskan di Pulau Bunaken karena di sebabkan oleh faktor lingkungan yaitu adalah nuansa alam yang begitu dasyat.
Hal keempat, ketika Anda mencoba untuk merasakan keindahan laut Bunaken pasti Anda akan selalu di kejutkan dengan pemandangan Alamnnya yang begitu memukau. Mulai dari terumbu karang dan juga biota laut yang beraneka ragam jenisnya.
Kelima yaitu Anda tidak bisa melupakan Kuliner Bunaken yang sangat begitu lezat dan juga memiliki ciri khas pedesaan yang bisa membuat kita balik ke Jaman sebelum menyentuh teknologi moderen.
Nah lima hal inilah yang membuat Anda terasa seru untuk berlibur di Bunaken karena segala tawaran dan juga sajian alam. Yang dimiliki oleh Bunaken bukanlah sesuatu hal yang main main karena kecantikan alamnnya yang tergolong sangat langka karena terbentuk secara alami tanpa bantuan Manusia.
Tentang Bunaken Lengkap
Bunaken adalah pulau kecil yang terletak di sebelah bagian utara Sulawesi, Indonesia. Pulau ini begitu terkenal di karenakan keindahan alam bawah lautnya yang begitu menakjubkan. Dan juga mempesona dan telah membuatnya menjadi destinasi paling populer untuk kelangan penyelam.
Bunaken juga berlokasi di Teluk Manado, bagian utara Sulawesi, dan sudah termasuk dari bagian wilayah Taman Laut Nasional Bunaken.
Dan Anda dapat mencapai pulau Bunaken dengan terbang dulu ke Bandara Sam Ratulangi di Manado. Dan kemudian melanjutkan sebuah perjalanan dengan perahu ke Bunaken.
Keindahan bawah lautnya juga tidak kalah Menarik. Karena Bunaken juga di kenal sebagai terumbu karang terindah dan juga sudah menjadi rumah untuk biota laut yang langka.
Selain keindahan terumbu karang dan juga ragam jenis biota laut. Pulau ini juga memiliki dinding laut vertikal yang menciptakan pengalaman yang luar biasa.
Penutup
Demikian
Serunya Paket Wisata Bunaken 2 Hari 1 Malam. Dapatkan penawaran terbaik kamu Untuk
Paket Wisata Bunaken 2 Hari 1 Malam dengan promo menarik dan juga terjangkau jika soal Harga. Segera hubungi CS kami! Terima Kasih