Paket Wisata Manado 4 Hari 3 Malam Harga Tour Bisa Nego 2025

Paket Wisata Manado 4 Hari Bisa Nego – Haloo sobat travellers, sedang mencari paket wisata dengan jangka waktu yang lama?

Di sini kami telah menyediakan Paket Wisata Tour Bunaken 2 Hari 1 Malam dan yang pasti harganya sangat terjangkau.

Seperti yang di ketahui, bahwa kota manado di kenal dengan berbagai destinasi-destinasi wisata yang menarik dan keren.

Tidak hanya wisata alam saja tetapi ada juga berbagai tempat-tempat bersejarah yang menjadi destinasi wisata menarik yang wajib untuk di kunjungi.

Paket wisata yang tersedia di perusahaan kami sudah terdapat beberapa fasilitas sebagai berikut.

INCLUDE :

1. Hotel / Penginapan

2. Kendaraan selama tour berlangsung

3. BBM / Bensin

4. Driver yang sopan dan berpengalaman

5. Makan sesuai program tour ( B-L-D )

6. Speed boat pp bunaken

7. Tiket masuk dermaga

8. Tiket Masuk semua objek wisata

9. Welcome drink bunaken ( kelapa muda )

10. Asuransi perjalanan laut

11. Guide snorkeling di bunaken

12. Guide / Pendamping Tour / Guide Berlisensi ( Khusus Grup )

13. Air Mineral

 

EXCLUDE :

1. Tiket Pesawat

2. Keperluan Pribadi

3. Perlengkapan Snorkeling

4. Segala hal yang tidak tercantum di dalam include

DESTINASI :

Tip Hari Pertama ( Day 1 ) Tour Kota Manado

  • Jembatan Soekarno
  • Klenteng Ban Hingkiong
  • Tugu Perang Dunia Ke Dua
  • Centrum
Kedua ( Day 2 )
  • Bunaken
Ketiga ( Day 3 ) Tour Minahasa
  • Pagoda Ekayana
  • Pasar Extreme Tomohon
  • Benteng Moraya
  • Danau Tondano
  • Puncak Tetetana
  • Danau Linow
Hari Ke Empat ( Day 4 )
  • Belanja Oleh-Oleh
  • Wisata Kuliner

ITENERARY MANADO 4 HARI 3 MALAM

Hari Pertama ( Day 1 ) Tour Kota Manado

Setibanya wisatawan di Bandara Sam Ratulangi Manado, Wisatawan akan langsung di jemput oleh guide untuk melakukan tour di kota manado.

Saat di perjalanan wisatawan akan melewati jembatan soekarni, para wisatawan juga bisa mampir ke jembatan itu dan mengabadikan momen dengan berswafoto di jembatan dan dengan berlatarkan Pulau Manado Tua.

Setelah itu, wisatawan akan di sediakan makan siang. Ketika selesai wisatawan akan melanjutkan perjalanan untuk menuju ke beberapa tempat bersejarah yang ada di Kota Manado.

Destinasi wisata bersejarah pertama adalah Klenteng Ban Hingkiong, di sana wisatawan bisa berdoa dan beribadah, namun kegiatan ini hanya bisa di lakukan oleh umat buddhisme, wisatawan juga biza berswafoto di sana dan belajar tentang sejarah.

Selanjutnya wisatawan akan pergi ke tempat bersejarah berikutnya yaitu Tugu Perang Dunia Ke Dua dan Gereja Centrum, di sana wisatawan bisa mengabadikan momen dengan berswafoto dan wisatawan juga bisa belajar sejarah-sejarah tentang tugu itu.

Setelah selesai, Para wisatawan akan di antar untuk menuju ke hotel dan akan melakukan check-in dan wisatawan bisa beristirahat.

Trip Kedua ( Day 2 ) Bunaken

Pada pagi hari tepatnya setelah selesai sarapan pagi di hotel, para wisatawan akan langsung di jemput oleh guide dan akan  melakukan penyeberangan ke Bunaken.

Sebelum memulai perjalanan wisatawan akan melakukan briefing pagi terlebih dahulu mengenai apa saja yang ada di bunaken.

Perjalanan yang di tempuh dari dari manado ke bunaken memakan waktu kurang lebih sekitar 45 menit untuk sampai.

Setibanya di bunaken, wisatawan akan di sambut dengan welcome drink berupa kelapa muda, dan setelah itu wisatawan akan melakukan snorkeling.

Dan pada siang hari selesai melakukan aktivitas snorkeling, wisatawan akan kembali ke daratan dan wisatawan akan di sediakan makan siang di pesisir pantai bunaken serta wisatawan akan di beri free time untuk menikmati keindahan yang ada di Pulau Bunaken.

Pada sore hari, para wisatasan akan di antar kembali ke hotel yang ada di manado dan wisatawan akan kembali beristirahat.

Ke Tiga ( Day 3 ) Tour Minahasa

Setelah wisatawan melakukan sarapan pagi di hotel para wisatawan akan kembali di jemput oleh guide dan para wisatawan akan di antar untuk menuju ke beberapa destinasi menarik yang ada di Minahasa.

Destinasi pertama yang akan di tuju yaitu Pagoda Ekayana, Aktivitas menarik yang bisa di lakukan di pagoda ekayana adalah melempar koin di kolam, para wisatawan juga bisa mencona ramalam kuno Cam Si di sana.

Kemudian para wisatawan akan melanjutkan perjalanan menuju ke Pasar Extreme Tomohon, dan setelah selesai wisatawan akan melanjutkan perjalanan menuju ke puncak tetetana.

Selanjutnya, wisatawan akan di antar menuju ke danau linow dan wisatawan akan bersantai di sana sambil menikmati kopi, wisatawan juga bisa berswafoto di sana dengan di latarkan pemandangan danau yang indah.

Dan pada sore hari, wisatawan akan di antar kembali menuju hotel yang ada di manado dan wisatawan akan kembali beristirahat.

Tour Ke Empat ( Day 4 )

Pada pagi hari tepatnya selesai melakukan sarapam pagi di hotel, wisatawan akan melakukan check out hotel. Dan setelah itu, wisatawan akan di ajak untuk berbelanja oleh-oleh khas manado.

Setelah selesai berbelanja berbagai oleh-oleh khas manado, wisatawan akan di ajak untuk  mencoba berbagai makanan khas manado salah satunya adalah bubur manado atau yang biasa di sebut oleh masyarakat manado yaitu tinutuan.

Selesai itu, wisatawan akan di antar menuju ke Bandara Sam Ratulangi Manado dan tour selesai.

TENTANG KOTA MANADO

Kota Manado adalah ibu kota dari sulawesi utara, di manado terkenal dengan berbagai tempat wisata yang keren dan indah, terutama dengan pantai dab lautnya yang menakjubkan dan sangat memanjakan mata.

Manado juga sangat di kenal dengan beberapa destinasi wisata yang populer seperti Taman Laut Bunaken, Danau Tondano, dan Permandian Air Panas Lahendong.

Selain itu juga, Kota Manado memiliki sejarah yang sangat menatik. Pada masa kolonial belanda, Manado merupakan salah satu pusat perdagangan rempah-rempah terutama cengkeh dan pala.

Di Kota Manado juga terkenal dengan makanan khasnya yang sangat lezat seperti cakalang fufu, ayam rica-rica dan masih banyak lagi.

Selain itu, Kota Manado juga memiliki Bandara Internasional yang melayani penerbangan dari dan ke berbagai kota yang ada di Indonesia dan di luar negeri.

Beberapa tradisi dan budaya yang ada di kota ini masih di lestariian, antara lain Adat Minahasa, Tari Kuda Lumping, dan Musik Tradisonal Manado.

Dalam hal agama juga, mayoritas penduduk kota ini manado menganut agama kristen protestan. Namun, ada juga mayoritas yang menganut agama lain seperti katolik, islam, dan hindu.

Demikian artikel yang membahas tentang Paket Wisata Manado 4 Hari 3 Malam Harga Tour Bisa Nego. Kiranya artikel ini bisa membantu kalian untuk melakukan liburan.