Tour Operator Lokal Wisata NO 1 di Bunaken Manado dan Minahasa | Pelopor Wisata Halal Pertama di Sulawesi Utara
Wisata Danau Linow Dengan Keunikan Airnya Yang Dapat Berubah Warna
Danau Linow Dengan Keunikan Airnya Yang Dapat Berubah Warna – Halo sobat traveler! kali ini mari membahas danau yang unik ini, yaitu Wisata Danau Linow Sebuah danau dengan warna airnya yang dapat berubah-ubah menjadi berbagai warna seperti kuning, merah kecoklatan, hijau hingga biru gelap Jika mengunjungi Sulawesi Utara cobalah untuk mengunju satu tempat wisata unik ini yang mampu menarik perhatian wisatawan nasional dan internasional Danau linow, salah satu danau yang terletak di Kota Tomohon, kota yang dikenal dengan 7 keajaibannya ...